DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di Indonesia sudah ada kebijakan afirmasi atau kuota 30 persen untuk perempuan. Merujuk pada data Komisi Independen Pemilihan (KIP), ternyata keterwakilan politisi perempuan di parlemen masih sangat sedikit sekali.